Kerjasama

Category

Institut Teknologi Indonesia melaksanakan Penandatanganan Kerjasama Industri dengan 13 Mitra Industri Indonesia

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Tangerang Selatan – Telah berlangsung penandatanganan kesepakatan bersama (MoU) dan Perjanjian Kerjasama (PKS) antara ITI dengan mitra dari Perguruan Tinggi Institusi Pemerintah dan Industri Swasta di Serpong, Tangerang. Ini adalah merupakan salah satu aktivitas dari program kerja Information Supporting System (ISS) MBKM Institut Teknologi Indonesia yang didanai...
Read More
ITI dan PPI

Kolaborasi Kampus ITI dan PPI sebagai upaya Akselerasi Pengembangan SDM Periset BRIN

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:ITI dan PPI menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) tentang Akselerasi Pengembangan Kompetensi SDM Periset dengan Perhimpunan Periset Indonesia (PPI) pada Kamis, (7/7/2022), Pimpinan Institut Teknologi Indonesia dan PPI membuka jalannya acara dengan kegiatan Webinar bertema “Akselerasi Pengembangan Kompetensi SDM Periset” yang tidak hanya dilaksanakan secara luring pada ruang...
Read More
Kerjasama Institut Teknologi Indonesia dengan BRIN

Rapat Tindak Lanjut Kerjasama Institut Teknologi Indonesia dengan BRIN

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Kerjasama Institut Teknologi Indonesia dengan BRIN dalam rangka implementasi kerjasama diantara kedua belah pihak yang dilaksanakan di gedung B. J. Habibie, Jakarta Pusat. Jakarta, Selasa (31/05/2022), Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional, Laksana Tri Handoko didampingi oleh para Deputi turut hadir pada audiensi ini. Rektor ITI, Dr....
Read More

Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Institut Teknologi Indonesia dan Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Tangerang

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Institut Teknologi Indonesia dan Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Tangerang. Cakupan kerjasama yang dilakukan oleh ITI dan MAN 2 Tangerang antara lain: Pendidikan yang dilakukan melalui program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM); Penelitian yang dilakukan melalui program bimbingan Karya Ilmiah Remaja (KIR)...
Read More
Riset ITI dan PICES

Tim Riset ITI dan PICES Gelar Kerjasama di Gili Matra Nusa Tenggara Barat

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Tim Riset ITI dan PICES Gelar Kerjasama di Gili Matra Nusa Tenggara Barat GUBERNUR NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah menyambut baik rencana penelitian yang akan dilakukan oleh Tim Riset Institut Teknologi Indonesia (ITI) yang didukung oleh The North Pacific Marine Science Organization (PICES) tentang Dimensi Manusia dan Deteksi...
Read More

Penandatangan MoU dan Perjanjian Kerjasama antara Institut Teknologi Indonesia (ITI) dengan North Pacific Marine Science Organization (PICES)

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Rabu,23 Maret 2022 Dilangsungkan acara penandatangan MoU dan Perjanjian Kerjasama antara Institut Teknologi Indonesia (ITI) dengan North Pacific Marine Science Organization (PICES) secara daring. Penandatanganan MoU dan PKS antara ITI dan PICES MoU ditandatangani oleh Rektor ITI Dr. Ir Marzan Aziz Iskandar, IPU dan Dr. Sonia Batten...
Read More
Kerja Sama Bidang Pendidikan Dengan Perguruan Tinggi India

Penjajakan Peluang Kerja Sama Bidang Pendidikan Dengan Perguruan Tinggi India

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Penjajakan Peluang Kerja Sama Bidang Pendidikan Dengan Perguruan Tinggi India Heyhooo sobITI Ingin tahu lebih banyak perihal program akademik di India, Institut Teknologi Indonesia bersama TIE-UPS akan menyelenggarakan Diskusi Daring nih. Kamis 17 Maret 2022 Jam 13.00-Selesai melalui link: https://bit.ly/Diskusi_ITIxTIEUPS Gabung yuk, jangan sampai ketinggalan!!! #institutteknologiindonesia #TIEUPS...
Read More

Penandatanganan MoU antara Institut Teknologi Indonesia dengan PT. Hydrotech Metal Indonesia

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Rabu, 23 Februari 2022 Hari ini dilaksanakan acara penandatanganan MoU antara Institut Teknologi Indonesia dengan PT. Hydrotech Metal Indonesia secara daring melalui Zoom. Penandatanganan MoU ITI dan PT HMI MoU yang dijalin antara ITI dengan PT.HMI dalam rangka mensukseskan program pemerintah Merdeka Belajar Kampus Merdeka, seputar magang,...
Read More
Penandatanganan Nota Kesepahaman ITI dengan PT. Inclusive Finance Group

Penandatanganan Nota Kesepahaman ITI dengan PT. Inclusive Finance Group (Danacita), Universitas Singaperbangsa Karawang dan PT. Sentra Teknologi Terapan

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Penandatanganan Nota Kesepahaman ITI dengan PT. Inclusive Finance Group (Danacita) terkait dengan Program Cicilan pembiayaan kuliah bagi mahasiswa dan Calon Mahasiswa ITI. Alfonso Dwianto Wibowo selaku Presiden Direktur PT. Inclusive Finance Group berharap dengan kerjasama yang diselenggarakan dapat membantu pendidikan mahasiswa ITI. Penandatanganan Nota Kesepahaman Institut Teknologi...
Read More
Penandatangan Perjanjian Kemitraan Strategis

Penandatangan Perjanjian Kemitraan Strategis (Strategic Partnership Agreement/SPA) antara ITI dan IULI

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:Penandatangan Perjanjian Kemitraan Strategis (Strategic Partnership Agreement/SPA) antara ITI dan IULI Senin 3 Januari 2022, telah ditandatangani Perjanjian Kemitraan Strategis (SPA) antara Institut Teknologi Indonesia (ITI) dan International University Liaison Indonesia (IULI), bertempat di Ruang Rapat Gedung Bakrie, Kampus ITI. Hadir pada acara tersebut, dari ITI, Rektor...
Read More
1 2 3