Kuliah Umum Keinsinyuran dalam rangka Kuliah Perdana Semester Genap 2022/2023 Program Studi Profesi Insinyur Institut Teknologi Indonesia (PSPPI-ITI) dilaksanakan secara Daring.

Institut Teknologi Indonesia > Berita Kampus > Kuliah Umum Keinsinyuran dalam rangka Kuliah Perdana Semester Genap 2022/2023 Program Studi Profesi Insinyur Institut Teknologi Indonesia (PSPPI-ITI) dilaksanakan secara Daring.
Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:

Tangerang Selatan (Sabtu, 01/04/2023), Kuliah umum keinsinyuran perdana semester Genap 2022/2023 mengangkat tema “Membangun Budaya Inovasi dan Penguasaan Teknologi (IPTEK) yang Mumpuni dalam Praktek Keinsinyuran Menuju Indonesia Emas 2045” diadakan secara teleconference menggunakan Zoom Meeting pada Sabtu, 1 April 2023 pukul 10.00 s/d 12.00 WIB dan dapat diakses melalui Kanal YouTube ITI pada https://www.youtube.com/watch?v=Wtj9vM2LqgE

Rangkaian kegiatan yang dilaksanakan berjalan dengan khidmat, dimana ratusan peserta kuliah umum menyaksikan dengan seksama rangkaian-rangkaian kegiatan yang dimulai dari pembukaan, sambutan Rektor ITI dan Ketua Prodi PSPPI, serta pemaparan Ir. I Made Dana M. Tangkas, M.Si., IPU., ASEAN Eng yang merupakan Founder & CEO dari PT. IBIMA (Insan Bisnis Industri dan Manufaktur Indonesia) sekaligus narasumber kegiatan tersebut. Mahasiswa PSPPI-ITI pada semester Genap 2022/2023 ini merupakan mahasiswa batch ketiga dengan jumlah 217 Mahasiswa yang terdiri dari 201 Mahasiswa jalur Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) dan 16 Mahasiswa jalur Reguler.

Pendaftaran PSPPI-ITI terbuka lebar bagi seluruh para Calon Mahasiswa Baru yang berkeinginan menyandang gelar Insinyur. Hal ini sesuai dengan Undang-Undang Nomor 11 tahun 2014 tentang Keinsinyuran yang menjelaskan bahwa Insinyur tidak lagi menjadi gelar akademik melainkan menjadi gelar profesi yang dapat disandang oleh seseorang yang telah menyelesaikan studi pada Program Profesi Insinyur (PPI). Pedaftaran Program Profesi Insinyur (PPI) terbagi menjadi 2 (dua) jenis jalur, yaitu: 1) Jalur Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) dan 2) Jalur Reguler yang dibuka setiap semester akademik Institut Teknologi Indonesia melalui alamat website https://pmb.iti.ac.id/jalur-seleksi

Info ini Jangan Berhenti di Anda. Yuk, Bagikan Melalui:

Berita Terbaru

Kuliah Double Degree di Korea Selatan
Lebih dari Sekedar K-Drama, Rasakan Pengalaman Kuliah Double Degree sambil Kerja di Korea Selatan
10 July 2024
Institut Teknologi Indonesia dengan Wadhwani Foundation
2024 Institut Teknologi Indonesia dengan Wadhwani Foundation Perpanjang Kerjasama
5 July 2024
Rektor Institut Teknologi Indonesia Hadiri Undangan Panja Pembiayaan Pendidikan dengan Komisi X DPR RI
Rektor Institut Teknologi Indonesia Hadiri Undangan Panja Pembiayaan Pendidikan DPR RI
4 July 2024
Pendampingan dan Coaching Clinic Batch 1
Pendampingan dan Coaching Clinic Bappeda Kab. Tangerang x ITI 2024
26 June 2024
Perjanjian Kerjasama ITI UDANA dan UNTL Dili
Penjajakan Kerjasama ITI, Undana, dan UNTL Dili: Langkah Menuju Kolaborasi Pendidikan Regional
22 June 2024
Kuliah Teknik Yang Cocok Untuk Anak IPS
Jurusan Kuliah Teknik yang Cocok untuk Anak IPS dan Peluang Kerja Sangat Besar
18 June 2024
Teknik Industri Manufaktur
Meningkatkan Kualitas dan Produktivitas dengan Teknik Industri
5 June 2024

Informasi Seputar Kampus Silahkan Hubungi Kami

    Artikel Terbaru

    Gelar Sarjana Teknik, Gelar Sarjana, Gelar Teknik Sipil
    Mengenal Berbagai Jenis Gelar Teknik Sipil: Apa yang Harus Anda Ketahui?
    27 July 2024
    Mata Kuliah Teknik Industri
    Kenali Apa Saja Mata Kuliah Teknik Industri? Ini Dia Penjelasnya untuk 15 Mata Kuliah
    26 July 2024
    sistem kebut semalam
    Atasi Kebiasaan Sistem Kebut Semalam: 4 Panduan untuk Belajar Efektif dan Efisien
    25 July 2024
    tempat healing gratis
    10 Taman Kota Sebagai Tempat Healing Gratis di Tangerang Selatan
    23 July 2024
    Teknik Informatika Belajar Apa
    Mulai dari Programming hingga Data Science, Teknik Informatika belajar apa ?
    22 July 2024
    Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota
    Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota Adalah Jurusan Kunci untuk Pengembangan Masa Depan
    21 July 2024
    penerimaan mahasiswa baru
    Penerimaan Mahasiswa Baru 2024-2025 : Apa saja yang harus dipersiapkan?
    20 July 2024
    Prospek Kerja Jurusan Teknik Informatika
    Tak Hanya Programmer, Inilah 8 Prospek Kerja Jurusan Teknik Informatika
    19 July 2024
    Panduan Lengkap Pendaftaran Kuliah Perguruan Tinggi
    Panduan Lengkap Pendaftaran Kuliah 2024-2025: Persyaratan Masuk dan Kapan Pendaftaran Dibuka
    17 July 2024
    Jurusan Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota
    Tips Menyusun Skripsi Jurusan Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota yang Mudah
    15 July 2024
    kuliah jurusan manajemen
    Yuk Simak Apa Saja yang Dipelajari Kuliah Jurusan Manajemen
    13 July 2024
    Teknologi Industri Pertanian
    Mata Kuliah yang Dipelajari Jurusan Teknologi Industri Pertanian
    11 July 2024